14 agustus 2013
Menghitung hari. Beradah di tempat ini sama seperti berada di misterious island. Aku berlari dan ingin menemukan sesuatu yang seolah - olah itu indah dan nyata. Mengubahkannya menjadi indah nampaknya itu mustahil tapi selalu ada jawaban di balik harapn yang baik.
Terasa lelah tiap hari tanpa henti tangan dan kaki bergerak mulai dari subuh hingga tengah malam, tapi tetap semangat karna harapan.
Antara rasa sayang, kasihan, dan pengabdian
Aku merasa seperti ladang yang ditaburi banyak benih
Semakin banyak benih, semakin banyak dituntut
Fikiran mulai terkacaukan banyak hal
Ada banyak godaan fikiran yang mulai mendorong untuk berhenti dan mengabaikan
Kadang keterbatasan fikiranku membuatku menyesal dan mengeluh
Aku kadang ingin marah tapi entah marah pada siapa
Aku takut jikalau kemarahanku menunjukkan kelemahanku
Kadang aku tidak sanggup tapi aku selalu membiasakan diri untuk kuat menangungnya
Aku ingin berdamai dengan masa laluku yang kelam, memafkan, dan meningalkannya di belakang akan tetapi Jau di kedalaman batinku masih susah melupakan semuanya
Berharap semuanya akan tergantikan
Sepertinya penyebab dari semuanya adakah rasa belum puas dengan pencapainku
Masih melihat ketidak seimbangan sebagai hal yang menyedihkan
Comments
Post a Comment